Kebijakan Privasi
Privasi Anda adalah prioritas kami. Ketika Anda mengunjungi Service-Manager.net, kami mungkin akan mengumpulkan data anonim seperti alamat IP, jenis browser, serta aktivitas yang Anda lakukan di situs ini , hanya untuk tujuan analisa performa dan peningkatan layanan.
Kami tidak menjual, menyewakan, atau membagikan informasi pribadi pengguna kepada pihak ketiga. Setiap informasi yang diberikan secara sukarela, seperti melalui formulir kontak atau langganan email, akan dijaga kerahasiaannya dan hanya digunakan sesuai tujuan awalnya.
Anda dapat menghubungi kami kapan saja jika ingin mengetahui bagaimana data Anda dikelola, atau ingin menghapus informasi yang sudah diberikan.
